HUDALLINNAS PUSAT PELATIHAN KETRAMPILAN DAN MOTIVASI

Kamis, 19 April 2012

MIMPI

Mimpi adalah bunga tidur bagi pemalas tapi akan menjadi bunga kehidupan bagi anda yang mampu mewujudkannya. -FG- Bagi sebagian orang mimpi cuma bunga tidur yang ga penting buat dipikirin, padahal banyak orang sukses gara-gara punya mimpi dan berusaha dengan sekuat tenaga mewujudkannya. Punya mimpi sama halnya punya cita-cita, dimana dengan punya mimpi kita punya satu guide...

HIDUP ADALAH KESEIMBANGAN

" Hidup adalah keseimbangan, antara masa lalu, hari ini dan masa depan "  " Life is a balance, between the past, today and future " -FG- Demikianlah kata singkat yang pernah saya update disebuah situs jejaring sosial, beranjak dari kata keseimbangan mungkin kita sudah...

Jumat, 23 Maret 2012

MENGAPA HARUS SABAR

Perlukah kita sabar? Itulah sebuah pertanyaan ketika kita menghadapi sebuah situasi yang penuh emosi. Tak bisa dipungkiri bahwa emosi yang berlebiham akan membuat suasana semakin tak terkendalikan, kekecewaan-kekecewaan kecil akan kembali mencuat diantara persoalan yang terjadi sehingga akan semakin sulit untuk kita menemukan solusi terbaik dalam menyelesaikan masalah....

Senin, 19 Maret 2012

KETEGARAN DAN KELEMAHAN

Judul tulisan ini merupakan dua sisi yang berbeda karakter, sama halnya disebuah medan magnet ada kutub positif dan juga negatif, keduanya mencoba menarik hal-hal yang senyawa dengan karakternya. Dalam diri manusiapun demikian, terkadang salah satu sisi lebih dominan menguasai hati dan pikiran kita, sehingga keputusan-keputusan yang kita buat berimbas kepada hidup dan kehidupan...

Selasa, 13 Maret 2012

LINGKARAN WAKTU

Betapa hebatnya waktu mengatur kita. Ketika lonceng jam usai kerja berdering, tanpa diperintah segera kita berkemas. Menyimpan kertas dan pensil dalam laci, lalu meninggalkannya jauh-jauh. Seolah semua persoalan telah terpecahkan untuk hari itu. Padahal masalah tetap terjaga selagi kita pejamkan mata. Namun, esok hari, ketika lonceng jam mulai kerja berdentang,semua tumpukan...

Page 1 of 812345Next
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More